SELAMAT DATANG TIM ASESOR LAMDIK

      DH Post- Cindai Alus. Tim Asesor Lembaga Akreditasi Mandiri Kependidikan (Lamdik), ibu Dr. Umi Hanifah, M.Pd.I dan ibu Dr. Fatwa Arifah, S.Pd.,MA.Pd melakukan asesmen lapangan dalam rangka visitasi lapangan program studi Pendidikan Bahasa Arab Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah (STIT) Darul Hijrah Martapura, Kalimantan Selatan, Jumat (17/03/2023). Bertempat di ruang rapat Sekretariat pondok Darul Hijrah, acara sambutan dibuka langsung oleh pendiri sekaligus pimpinan…